isi 70 ml
Gamat Facial Soap merupakan sabun   pembersih  wajah berbentuk jelly yang mengandung ekstrak gamat emas dan   minyak zaitun.  Ekstrak gamat kaya akan kolagen yang bermanfaat untuk   meregenerasi &  menghaluskan kulit wajah.
Kolagen  adalah komponen utama  lapisan  kulit dermis (bagian bawah epidermis) yang dibuat  oleh sel  fibroblast.  Pada dasarnya kolagen adalah senyawa protein rantai  panjang  yang  tersusun lagi atas asam amino alanin, arginin, lisin, glisin,   prolin,  serta hiroksiproline. Sebelum menjadi kolagen, terlebih dahulu    terbentuk pro kolagen. Bilamana produksi kolagen menurun seiring dengan    bertambahnya usia, dampaknya adalah meningkatnya proses “kulit kering”   serta  sifat elastisitasnya. Lapisan dermis inilah yang bertanggung   jawab akan sifat  elastisitas dan kehalusan kulit yang merupakan kunci   utama untuk  “awet muda” serta memiliki kulit indah. 
Kandungan minyak zaitun berfungsi    membersihkan kulit yang sensitif hingga dapat memulihkannya. Berguna   juga untuk  melembabkan kulit yang kering dan mencegah penuaan dini.   Dengan pemakaian  teratur Gamat Facial Soap insya Allah wajah tampak   lebih bersih, halus dan  bercahaya.
